ciri ciri bola kasti ♦ teknik dasar passing dalam bola basket

ciri ciri bola kasti

Apa itu Permainan Bola Kasti? Berikut ini ulasan lengkap pengertian, sejarah, teknik bermain, peraturan dan ukuran lapangan bola kasti. Biasanya di sekolah permainan bola kasti masuk ke dalam kurikulum mata pelajaran pendidikan jasmani dan kesehatan. penduk. Karakteristik. Anggota tim. 12 orang per tim. Kasti, bola kasti, atau bola gebok merupakan sejenis olahraga memukul bola yang mirip dengan olahraga bisbol. Permainan ini menggunakan gerak dasar berlari, memukul bola dengan sebuah tongkat, menangkap dan melempar. Permainan bola kasti merupakan permainan yang dimainkan oleh dua regu yang masing-masing regu terdiri dari 12 orang. Kasti merupakan permainan yang berasal dari Belanda. Pengertian kasti sebenarnya sudah cukup lama kita kenal, permainan tersebut dimainkan oleh anak-anak (Deni Kurniadi, Suro Prapanca, BSE, Penjasorkes Kelas IV, 2000 : 3). 1. Lapangan kasti (luas maksimal 30 x 60 m) 2. Tongkat pemukul kasti (terbuat dari kayu dengan panjang 50-60 cm) 3. Bola kasti (bola yang terbuat dari karet dengan ukuran lingkaran 19-20 cm dan berat 70-80 gram). Untuk bisa bermain kasti dengan baik dan benar, kita dituntut untuk mempunyai beberapa keterampilan seperti memukul, menangkap, melempar bola, dan berlari. Berikut ini rangkuman tentang tujuan permainan bola kasti, sarana prasarana, cara bermain, dan peraturannya, seperti dilansir dari laman emodul.kemdikbud.go.id, Jumat (8/10/2021). 2 dari 5 ... Peralatan Permainan Bola Kasti. 1. Pemukul. Ciri-ciri pemukul ini yaitu: Terbuat dari kayu yang berbentuk stik pemukul; Panjang ± 50-60 cm; Penampangnya berbentuk bulat telur (oval) dengan ukuran lebar 5 cm dengan tebal 3,5 cm. Serta panjang pegangan 15-20 cm; 2. Bola Kasti. Ciri-ciri bola kasti yang digunakan yaitu: Bola kasti memiliki ukuran yang lebih kecil dibandingkan dengan bola sepak, bola basket, dan bola tenis. Ukuran bola kasti dewasa memiliki diameter sekitar 9,5 cm hingga 10,5 cm. Ukuran bola kasti juga dapat bervari. Bobot Bola Kasti. Bola kasti biasanya memiliki bobot yang ringan dan fleksibel. Bobot bola kasti dewasa berkisar antara 100 gram ... Ilustrasi bola kasti (Elements Envato) SuaraJogja.id - Permainan bola kasti merupakan salah satu permainan beregu yang cukup populer dan digemari oleh masyarakat. Permainan bola kecil ini banyak dimainkan oleh anak-anak. Biasanya mereka bermain di sekolah, lapangan perkampungan dan lain-lain. Permainan ini juga biasa disebut dengan Gebukan. Adapun 3 macam teknik dasar dalam permainan bola kasti, diantaranya adalah sebagai berikut: Teknik Melempar Bola. Dalam teknik melempar bola sendiri terdiri dar 4 macam, yaitu: A. Melempar Bola Menyusur Tanah. Cara melakukan teknik melempar bola menyusur tanah: Pemain harus memegang bola pada bagian pangkal ruas dari jari tangan. Shutterstock/Suzanne Tucker (Shutterstock/Suzanne Tucker) KOMPAS.com - Kasti adalah salah satu olahraga tradisional Indonesia yang mirip dengan baseball. Dilansir dari Olahraga Tradisional Indonesia karya Khamdani, kasti merupakan olahraga yang digemari oleh kalangan remaja. Pada permainan ini, pelaku dapat meningkatkan ketangkasan dan kekompakan. Istilah kasti sendiri berasal dari Bahasa Belanda. Di Indonesia, permainan bola kasti sudah ada sejak masa penjajahan Belanda maupun Jepang. Pengetahuan dan penyebarluasan tentang permainan bola kasti didukung dengan adanya buku The Boy yang ditulis William Clarke pada tahun 1828. Buku tersebut berisikan tentang peraturan permainan bola kasti. Permainan bola kecil memiliki ciri-ciri yang membedakannya dengan permainan bola besar. Menggunakan objek yang lebih kecil seperti shuttlecock atau kok, bola tenis, dan bola kasti. Karena ukurannya lebih kecil, objek atau benda yang dimainkan lebih mudah dibawa dalam permainan. Ukuran lapangan permainan bola kecil juga tidak terlalu luas.